Mendengarkan musik memang menjadi sebuah kegiatan yang menyenangkan.
Kegiatan yang melibatkan download lagu atau instrumen yang dapat dilakukan dimanapun, kapanpun, dan dengan siapapun.
Musik memang telah diketahui menjadi sarana untuk menyalurkan emosi dan perasaan seseorang yang menciptakannya. Dengan musik, berbagai hal dapat tersampaikan secara tersirat.
Tidak ada yang lebih menyenangkan selain beraktifitas ditemani dengan lagu-lagu favorit.
Bagi Anda yang tidak mempunyai koneksi internet untuk mendengarkan lagu secara online.
Maka berikut ini ada beberapa aplikasi terbaru tahun 2021 yang dapat Anda gunakan untuk mengunduh berbagai lagu favorit Anda.
Mari simak satu per satu di bawah ini.
Aplikasi Download Lagu Terbaru
Salah satu hal yang paling menyenangkan untuk dilakukan adalah melakukan aktifitas keseharian diiringi oleh lagu-lagu kesayangan.
Sayangnya, dalam beberapa kasus seperti misalnya tidak adanya koneksi internet atau hilangnya jaringan internet membuat Anda tidak dapat mendengar lagu secara streaming.
Untuk itu, berikut aplikasi terbaru untuk mengunduh lagu-lagu favorit Anda langsung ke perangkat Anda.
1. 4Shared
Aplikasi pertama yang direkomendasikan adalah 4Shared. Pada dasarnya, 4Shared adalah situs server penyedia tempat berbagi atau sharing berbagai macam data berupa file-file dokumen, video, dan tentunya musik.
4Shared memanfaatkan orang-orang yang sudah terdaftar di dalamnya untuk mengunggah berbagi macam file miliki mereka untuk kemudian dapat dibagikan kepada pengguna lainnya.
Cara download lagu mp3 pada perangkat Anda menggunakan aplikasi 4Shared, Anda hanya perlu mengunduh aplikasi 4Shared terlebih dahulu di perangkat android Anda.
Setelah itu, ketikkan judul lagu yang ingin Anda unduh ke dalam kolom pencarian.
Lagu yang diinginkan akan tampil pada halaman hasil pencarian untuk kemudian dapat Anda unduh secara mudah dengan menekan unduh pada layar.
2. PlanetLagu – Download MP3 Music
Dari sekian banyak aplikasi pengunduh musik, PlanetLagu merupakan salah satu aplikasi yang dibuat oleh Indonesia.
Aplikasi ini mengusung penggunaan yang cukup mudah, dengan interface yang sederhana dan akses berbagai musik yang terbilang tidak membingungkan.
Karena merupakan buatan dalam negeri, maka tidak heran kalau aplikasi ini memiliki koleksi lagu-lagu dalam negeri yang cukup lengkap.
Lagu-lagu dengan genre dangdut yang mungkin tidak tersedia di aplikasi lainnya tersedia di aplikasi ini.
Dengan demikian, bagi Anda pecinta genre dangdut Indonesia, jangan ragu lagi untuk mendownload aplikasi ini.
3. Free Music Downloader
Apabila Anda memiliki suatu bisnis atau kegiatan yang memerlukan lagu-lagu non-copyright seperti background music saat live streaming dan sejenisnya, maka Free Music Downloader merupakan aplikasi yang tepat untuk Anda.
Aplikasi ini menyediakan berbagai macam musik yang dapat Anda putar di platform apapun tanpa takut copyright.
Kelebihan yang cukup menguntungkan pada aplikasi ini adalah Anda dapat memilih untuk mengunduh lagu dengan berbagai kualitas.
Lewat penggunaannya yang mudah, lagu-lagu dari hasil pencarian Anda akan tampil dengan berbagai kualitas yang kemudian dapat Anda unduh dengan menyesuaikan preferensi Anda.
Fitur ini akan sangat berguna pada perangkat dengan memori yang tidak terlalu banyak.
4. TubeMate YouTube Downloader
Terkadang, musik atau lagu yang kita senangi hadir dalam versi konser atau versi cover yang tidak dirilis secara resmi oleh penyanyi maupun pihak produsernya.
Biasanya, versi musik seperti ini dapat ditemukan dengan mudah di Youtube.
Ya, selain menjadi platform video streaming, Youtube juga telah menjadi platform bagi pemutaran musik yang sangat luas di berbagai belahan dunia.
Tidak perlu khawatir, sebab Anda dapat mengunduh lagu kesayangan Anda yang mungkin hanya tersedia di Youtube ke dalam bentuk lagu bertipe .mp3 dan menyimpannya di perangkat Anda secara gratis.
Unduh aplikasi ini terlebih dahulu, kemudian lakukan pencarian seperti biasa.
Video yang diinginkan akan tampil beserta link untuk mengunduhnya, yang dapat Anda pilih dalam bentuk video atau lagu.
5. SONGily
Untuk Anda yang mungkin familiar dengan aplikasi Spotify dan sejenisnya, Anda patut berbahagia.
Sebab, aplikasi SONGily ini mengusung tampilan dan cara penggunaan yang tidak jauh berbeda dengan aplikasi-aplikasi tersebut.
Bagi yang sudah terbiasa, tentunya tidak perlu waktu lama untuk membiasakan diri dengan aplikasi ini.
Bedanya, pada aplikasi ini, Anda dapat melakukan unduh lagu tanpa harus membayar atau berlangganan.
Sebagai contoh, misalnya anda ingin download lagu surat cinta untuk Starla, maka Anda hanya perlu mengetik judul lagu tersebut di kolom pencarian.
Aplikasi SONGily kemudian akan memberikan hasil pencarian yang sesuai yang kemudian dapat Anda download dan simpan secara offline di folder Download.
Beberapa aplikasi tersebut akan sangat membantu Anda untuk mengunduh berbagai lagu favorit Anda.
Sesuaikan jenis lagu yang ingin Anda download dengan jenis dan keluaran Aplikasinya, sehingga tidak akan ada kesulitan dalam proses download lagu nantinya. Selamat menikmati lagu kesayangan Anda!
Rekomendasi:
- Cara Download Itunes di Laptop Apa itu iTunes? Sebelum menuju cara download iTunes di Laptop, sebaiknya Anda harus mengerti terlebih dulu apa itu iTunes. iTunes adalah software atau aplikasi yang disediakan oleh Apple untuk bisa…
- Cara Membuat Kartu Nama Pastinya Anda sudah asing lagi dengan yang namanya kartu nama. Ataupun Anda juga pernah mendapatkan sebuah kartu nama dari suatu instansi atau seseorang secara personal. Kartu nama ini merupakan sebuah…
- VGA External Laptop Mungkin bagi sebagian orang sudah mengetahui apa itu VGA. VGA ini merupakan perangkat yang terpasang di CPU, dan berguna dalam hal pengolahan visual yang nantinya akan ditampilkan pada monitor. Jika…
- VPN Windows 10 Mungkin sebagian besar dari Anda sudah mengetahui apa itu VPN. VPN atau singkatan dari Virtual Private Network ini, merupakan sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan untuk mengakses internet dengan menggunakan…
- Nada Dering Mobile Legends Apakah Anda seorang pecinta Mobile Legends? Jika ya, Anda pasti mengenal betapa serunya bermain game ini dengan grafis yang memukau dan pertarungan yang intens. Namun, tahukah Anda bahwa Anda dapat…
- Download Film Gratis Film sudah menjadi kebutuhan orang saat ini. Tidak hanya untuk menghibur diri saja, tapi dengan film juga banyak digunakan orang untuk menyampaikan perasaan. Banyak juga orang yang mendapatkan banyak uang…
- Cara Live di TikTok Halo, Sobat Aksitekno! TikTok adalah platform media sosial yang semakin populer di seluruh dunia. Salah satu fitur menariknya adalah kemampuan untuk melakukan siaran langsung, atau yang sering disebut "live."Apakah kamu…
- Printer Bluetooth Printer merupakan salah satu bagian dari sebuah perangkat komputer yang memiliki fungsi untuk mencetak suatu file dari dalam komputer. Perkembangan teknologi yang terjadi seperti saat ini, tentunya juga memberikan pengaruh…
- Aplikasi Bingkai Foto Apakah Anda ingin membuat foto Anda lebih menarik dengan bingkai yang indah dan estetik? Jika iya, maka Anda memerlukan aplikasi bingkai foto terbaik. Ada banyak aplikasi bingkai foto di pasar,…
- Cara Cek Kuota Axis Jika Anda pengguna Axis, pastikan Anda selalu mengecek sisa kuota internet yang Anda miliki. Hal ini penting agar Anda tidak kehabisan kuota saat sedang membutuhkannya untuk browsing atau streaming video.…
- Download WA Versi Modifikasi WhatsApp Terbaik dan Terbaru Jika Anda pengguna aktif WhatsApp, pasti pernah merasa bosan dengan fitur bawaan aplikasi. Anda mungkin ingin menambahkan beberapa fitur yang tidak tersedia di WhatsApp standar. Salah satu solusinya adalah dengan…
- Cara Mengaktifkan Bluetooth di Laptop Perangkat pada laptop yang paling banyak digunakan oleh penggunanya yaitu bluetooth. Fitur inilah yang dapat menghubungkan perangkat yang dimilikinya dengan perangkat lain, baik itu laptop, smartphone, komputer maupun perangkat yang…
- Aktivasi Windows 8.1 Proses aktivasi Windows 8.1 harus dilakukan ketika Anda sudah selesai melakukan penginstalan Windows 8. Untuk dapat menggunakan fitur yang ditawarkan dari Windows secara legal dan penuh, maka Anda membutuhkan product…
- Cara Download Lagu Cara download lagu lewat Youtube bisa kita coba karena Youtube sebagai sosial media yang membagikan video juga bisa membagikan file audio seperti lagu. Biasanya, lagu yang ada di Youtube masuk…
- Cara Cek Kuota IM3 Ketika kita berbicara tentang provider seluler terpopuler di Indonesia, IM3 pasti menjadi salah satu yang disebutkan. Provider milik Indosat ini sangat populer di kalangan pengguna smartphone dan internet. Namun, bagi…
- Cara Download Subtitle Indonesia Terkadang, ketika Anda mendownload film melalui internet maupun meminta file dari teman, film yang didownload atau diminta tersebut tidak dilengkapi dengan subtitle Indonesia. Mungkin permasalahan ini terlihat sepele namun tetap…
- Cara Upgrade Windows 7 Ke Windows 10 Bagi Anda yang merasa bosan dengan Windows 7 dan ingin melakukan upgrade ke Windows 10, maka Anda bisa melakukannya dengan mudah. Sementara untuk Windows 7 adalah sistem operasi paling banyak…
- Emulator Android Terbaik Emulator merupakan sebuah program yang membuat pengguna komputer dapat menggunakan sistem dengan operasi yang lain. Sehingga emulator android terbaik disebut sebagai program yang bisa digunakan pada sistem operasi Android yang…
- Aplikasi Desain Belakangan ini, dunia desain semakin diminati oleh banyak orang. Dari anak muda hingga orang dewasa, merasa senang untuk menekuni hobi yang satu ini. Tentunya hal ini yang membuat banyak bermunculan…
- Aplikasi Pembersih RAM Terbaik untuk HP Android dan iOS Apakah HP atau perangkat Android Anda lambat? Kemungkinan besar masalahnya adalah RAM yang penuh dengan aplikasi dan file sampah tersembunyi. Terlalu banyak aplikasi yang berjalan di latar belakang dan menghabiskan…
- Situs Download Film Menonton film merupakan salah satu cara terbaik untuk mengisi waktu luang. Selain mampu menghilangkan rasa bosan, dengan menonton film juga dapat menambah pengetahuan. Namun sayangnya menonton film di bioskop membutuhkan…
- Streaming Film Indonesia Pilihan terbaik untuk menghilangkan rasa bosan dan suntuk yaitu dengan menonton film. Sekarang ini menonton film tidak harus ke bioskop. Cukup dengan mengandalkan smartphone atau PC, maka Anda sudah bisa…
- Download Aplikasi Ubah Nada Dering WA Terbaru Bagaimana jika handphone kamu bisa membuat notifikasi nada dering yang secara otomatis dapat menyebutkan siapa nama pengirim pada pesan WhatsApp yang masuk? Tentunya akan berbeda dan jauh lebih unik dan…
- Download Mp3 Perkembangan zaman memang sudah membawa segala halnya menuju ke zona yang serba cepat. Salah satu contohnya yaitu perkembangan musik, ada banyak cara untuk download mp3 kesukaan Anda. Jika zaman dahulu…
- Net Framework 3.5 Windows 10 Net framework menjadi komponen krusial dalam menjalankan aplikasi pada Windows. Cara instal Net Framework 3.5 Windows 10 yang dilakukan secara offline ini bisa dilakukan dengan cara yang sangat mudah dan…
- Alasan Ganool Official Diblokir Bagi para pecinta film gratis tentu tidak akan merasa asing dengan situs yang bernama Ganool.com. Situs ini disebut sebagai situs legend yang telah menghadirkan berbagai film, baik itu film mancanegara…
- Cara Membuat Barcode Lokasi Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, maka kerap muncul berbagai hal praktis yang mulai dapat dilakukan. Salah satunya adalah pemberitahuan mengenai lokasi melalui undangan. Banyak yang mengatakan penggambaran denah dalam…
- Aplikasi Edit Audio Mungkin terkadang Anda merasa bingung mengapa para penyanyi mampu menghadirkan suara yang bagus di setiap lagunya. Selain memang memiliki suara yang bagus, hal ini terjadi karena mereka sudah mengeditnya terlebih…
- Aplikasi Perekam Layar PC Pada suatu kesempatan, seperti untuk merekam presentasi, game, membuat video tutorial, tentunya Anda membutuhkan sebuah aplikasi yang dapat merekam segala aktivitas dalam layar PC tersebut. Dengan aplikasi perekam layar PC…
- Windows Movie Maker Windows Movie Maker merupakan sebuah perangkat lunak yang berasal dari bagian Windows Essentials 2012. Sesuai dengan namanya, fungsi utama dari aplikasi ini adalah untuk melakukan pengolahan secara digital terhadap cuplikan…