USB Hub sangat dibutuhkan sebagai alat untuk menghubungkan pada perangkat lain dengan komputer. Perangkat yang dihubungkan pada komputer tidak hanya mouse maupun flashdisk saja.
Akan tetapi banyak perangkat lain yang seringkali dihubungkan pada komputer. Sehingga Anda membutuhkan peran penting dari USB Hub terbaik.
Daftar Isi
Apa Itu USB Hub?
Alat tambahan sebagai fungsi USB bagian peripheral komputer disebut sebagai USB.
Pada biasanya untuk USB itu sendiri seringkali dijadikan sebagai port USB tambahan. Hal ini dikarenakan untuk port USB yang terdapat pada komputer atau laptop memiliki jumlah yang terbatas.
Pada biasanya USB hub ini mempunyai beberapa port, sehingga Anda harus mengetahui jenis port yang terdapat pada USB tersebut. Ada USB Hub 3.0, USB Hub 4.0 dan ada juga USB Hub yang mempunyai port lebih dari 10.
Anda harus mengetahui bagaimana tips dalam melakukan pemilihan USB Hub, karena apabila Anda salah dalam memilih, tentu diri Anda sendirilah yang merasa dirugikan.
Tips Memilih USB Terbaik
Seiring dengan perkembangan zaman ini, memang perangkat luar lebih banyak dihubungkan pada bagian laptop atau komputer.
Mengingat bahwa komputer atau laptop memiliki keterbatasan port, maka Anda harus menggunakan port USB Hub sebagai solusinya.
Untuk lebih memudahkan diri Anda bagaimana cara dalam memilih USB Hub yang terbaik, silahkan mengikuti tutorial pemilihan berikut:
1. Sesuaikan Pada Peralatan
Pada biasanya untuk USB Hub akan mendukung beberapa fitur USB 3.0, USB 2. 00 atau yang lainnya. Untuk masing-masing mempunyai kecepatan transfer beserta power supply yang berbeda.
Apabila Anda seringkali melakukan transfer data dalam ukuran yang lebih besar, maka disarankan untuk menggunakan USB yang dilengkapi dengan fitur 3.0.
Hal ini akan dianggap lebih efisien dibandingkan dengan menggunakan USB 2.0. Akan tetapi jika Anda lebih sering mentransfer data pada ukuran yang jauh lebih kecil, maka tidak ada salahnya jika menggunakan USB 2.0 0.
Untuk penggunaan USB 2.0 ini akan membutuhkan bantuan adaptor AC untuk bisa menghubungkan ke bagian perangkat agar tidak memakan banyak data.
2. Sesuaikan Metode Power Supply Pada Peralatan
Langkah selanjutnya yang harus diperhatikan ketika Anda memilih USB Hub yaitu menyesuaikan metode power supply pada peralatan yang digunakan.
Apabila power supply yang digunakan tidak sesuai tentunya perangkat USB tidak dapat beroperasi sebagaimana mestinya.
Sebab itu Anda harus melihat dan mengetahui USB pada perangkat terlebih dahulu sebelum membeli USB.
3. Periksa Panjang Kabel Jumlah Port dan Jenis Desain
Kehadiran USB ini sengaja dibuat karena memiliki tujuan untuk lebih mempermudahkan aktivitas para penggunanya.
Untuk kemudahan itu sendiri bergantung pada jenis desain USB yang dibutuhkan. Untuk itu Anda harus melakukan pemeriksaan pada panjang kabel dan jumlah port.
Hal ini untuk menyesuaikan pada pemakaian agar tidak terlalu merepotkan penggunanya.
Usb Hub Paling Direkomendasikan Beserta Harganya
Ada banyak sekali jenis USB yang ada di pasaran dan direkomendasikan bagi Anda yang berencana ingin melakukan pembeliannya, namun bingung jenis USB apa yang cocok dan terbaik untuk digunakan.
Berikut ini ada 4 rekomendasi USB Hub yang bisa Anda pilih salah satu dari ke 4 pilihan, diantaranya:
1. NYK 4 Port USB
Jenis USB Hub ini dapat melakukan transfer data secara stabil, yaitu hingga 1TB yang tidak membutuhkan adaptor AC tambahan ketika digunakan. Dengan cara ini maka pekerjaan Anda akan menjadi lebih mudah dan cepat terselesaikan.
USB ini dilengkapi dengan 4 port pada satu produk USB. Untuk memiliki USB ini Anda harus mengeluarkan dana kisaran Rp 38.000,00.
2. Orico 4 Ports USB
Orico USB Hub ini dapat mentransfer data dengan kecepatan 5 gbps. Untuk fitur yang dimiliki yaitu port USB sejumlah 4 dan memiliki jenis vertikal.
Sementara untuk bagian samping memiliki satu jenis saja. Untuk harga yang ditawarkan pada port USB Hub ini kisaran Rp 195.000. Jenis USB port ini sangat cocok untuk Anda para pecinta drama Korea.
3. Ugreen USB Hub
USB hub Ugreen mempunyai desain yang berbeda jika dibandingkan pada USB Hub yang lainnya. Untuk bentuknya cenderung lebih bulat, dilengkapi dengan port USB sebanyak 4 pada sisi atas dan sisi luarnya.
Bentuknya yang cukup unik ini dapat menjadikan diri seseorang tidak mudah merasa bosan. USB ini dibanderol dengan harga Rp 74.000.
4. Siyoteam H20
Jenis USB ini sangat cocok bagi Anda yang sering melakukan pengiriman data dengan cepat. Untuk Siyoteam H20 ini mempunyai kecepatan transfer mencapai 480 mbps.
Dengan hal ini maka pekerjaan akan merasa lebih mudah. Jika dilihat dari segi desainnya sangatlah stylish karena hanya terdapat kabel pendek. Sehingga saat penyimpanannya tidak terlalu merepotkan.
Saat ini memang sudah ada banyak sekali produsen untuk USB yang ada di pasaran.
Sehingga mau atau tidak mau Anda harus selektif ketika melakukan pemilihannya. Tujuannya yaitu supaya Anda benar-benar menemukan USB Hub terbaik dan sesuai keunggulan.
Apabila memiliki kualitas yang baik, tentu untuk kinerjanya pun juga lebih baik dan mampu bertahan lebih lama.
Rekomendasi:
Cara Mengembalikan File yang Terhapus Menghapus file penting, baik yang disengaja maupun tidak, tentu pernah Anda lakukan. Kejadian seperti itu tentu menjadi momen yang sangat menjengkelkan. Terlebih lagi jika file tersebut sedang Anda butuhkan. Jika…
Aplikasi Pembuat Poster dan Brosur Dapat dikatakan bahwa poster dan brosur merupakan media yang efektif untuk melakukan promosi. Baik itu untuk mempromosikan bisnis berupa toko kerajinan, bengkel, toko online, dan lain sebagainya. Selain mampu menarik…
Vacuum Cooler Laptop Salah satu perangkat keras yang modern dan super canggih yaitu laptop. Meskipun menjadi perangkat keras yang super canggih namun sayangnya laptop juga dapat mengalami kerusakan akibat kelemahan yang dimilikinya. Salah…
Cara Mengatasi Laptop Lemot Salah satu permasalahan yang sering kali terjadi pada pengguna laptop yaitu seringkali terjadi lag atau lemot. Meskipun hal ini menjadi masalah yang paling umum terjadi, namun hal ini mampu mengganggu…
Cara Reset Password Windows 10 Seringkali lupa datang disaat yang tidak tepat, seperti lupa password laptop windows 10 padahal sedang dikejar deadline. Sembari mengingat, Anda pasti mencoba mengetikan password acak yang pernah dipakai dengan pikiran…
Cara Menyadap WhatsApp WhatsApp atau WA saat ini adalah sistem komunikasi paling populer. Apakah Anda sedang mencari tips cara sadap wa? Kali ini kami akan membahas bagaimana cara menyadap WA (WhatsApp). Hampir setiap…
Cara Membuat Bootable Flashdisk Saat melakukan instalasi Windows untuk melakukan Bootable flashdisk menjadi hal yang direkomendasikan, karena cara ini sangat aman. Namun sebelumnya Anda harus tahu cara membuat bootable flashdisk terlebih dulu. Bootable ini…
Cara Upgrade Windows 7 Ke Windows 10 Bagi Anda yang merasa bosan dengan Windows 7 dan ingin melakukan upgrade ke Windows 10, maka Anda bisa melakukannya dengan mudah. Sementara untuk Windows 7 adalah sistem operasi paling banyak…
Keyboard Wireless Dengan adanya perkembangan bidang teknologi dan informasi, tentunya akan berefek pada berbagai perangkat yang biasa Anda gunakan. Salah satu efek dari perkembangan ini, yakni berupa hilangnya penggunaan kabel pada berbagai…
Windows Movie Maker Windows Movie Maker merupakan sebuah perangkat lunak yang berasal dari bagian Windows Essentials 2012. Sesuai dengan namanya, fungsi utama dari aplikasi ini adalah untuk melakukan pengolahan secara digital terhadap cuplikan…
Cara Screenshot di Laptop Kata screenshot tentu sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar orang. Untuk yang belum tahu, screenshot merupakan sebuah aktivitas pengambilan gambar yang dilakukan pada device elektronik seperti smartphone da laptop.…
Cara Remote Desktop Windows 10 Pengertian dan Cara Kerja Remote Desktop Remote Desktop Connection atau bisa disingkat sebagai RDC adalah fitur yang disediakan pada PC atau laptop Windows yang memungkinkan Anda untuk terhubung ke perangkat…
Line Web Bagi Anda pengguna sosial media, tentunya akan merasa tidak nyaman ketika terjadi suatu permasalahan seperti smartphone ketinggalan maupun aplikasi Line yang diinstal di smartphone tidak bisa dibuka. Pastinya akan terus…
Cara Mengembalikan Video yang Terhapus di HP Setiap pengguna perangkat smartphone pasti pernah mengalami kejadian di mana tak sengaja menghapus sebuah file penting berupa video pada perangkat tersebut. Hal ini tentu menjadi masalah tersendiri yang harus diselesaikan,…
Cara Mengatasi Blue Screen Windows 7 & 10 Laptop Anda mengalami Blue Screen dan tiba-tiba tidak bisa digunakan? Nah fenomena ini disebut sebagai Blue Screen of Death (BSOD). Momen ini terjadi karena adanya kerusakan pada sistem Windows yang…
Cara Menghilangkan Internet Positif Ada banyak cara menghilangkan internet positif yang bisa Anda ikuti. Hanya saja sebelum membahas itu, Anda harus tahu dulu apa itu internet positif. Pada dasarnya internet positif merupakan halaman pengalihan…
Power Bank Laptop Layaknya smartphone yang dibawa kemana-mana, laptop juga menjadi barang penting bagi kita. Sekali-kali ia juga membutuhkan daya agar baterainya tahan lama saat digunakan. Maka dari itu, Anda membutuhkan power bank.…
Antivirus Terbaik untuk Laptop Antivirus menjadi software yang bisa digunakan untuk melindungi komputer maupun laptop dari segala jenis virus yang merugikan. Jenis antivirus terbaik untuk laptop sudah pasti memiliki memori yang ringan efektif dan…
Cara Aktivasi Windows 7 Windows 7 ternyata masih juga banyak digunakan oleh masyarakat walaupun saat ini sudah Windows 10. Sementara untuk Windows 7 ini menjadi sistem operasi keluarga Windows paling populer terutama untuk Windows…
Mouse Wireless Mouse wireless atau mouse tanpa kabel lebih banyak diminati oleh masyarakat dibandingkan dengan mouse kabel. Mouse jenis ini dianggap jauh lebih mudah digunakan dan lebih praktis. Jenis mouse wireles bisa…
Modem Wifi Terbaik Untuk saat ini, dapat dikatakan bahwa internet merupakan salah satu kebutuhan yang wajib dimiliki oleh kebanyakan orang. Hampir semua pekerjaan manusia, dapat dibantu dengan adanya internet. Salah satu cara menyediakan…
Cara Print dari HP Print dari perangkat smartphone atau HP memang menjadi andalan bagi banyak kalangan, mulai dari pelajar, mahasiswa, karyawan hingga wiraswasta. Semua orang pasti pernah berurusan dengan mencetak file dokumen menggunakan printer.…
Harga Fingerprint Kemajuan teknologi hari ini nampaknya berhasil masuk ke seluruh sektor kehidupan, salah satunya pada sektor keamanan. Fingerprint merupakan salah satu teknologi yang berhasil dikembangkan dalam hal keamanan. Tidak bisa dihindari…
Windows Script Host Access Is Disabled WSH atau Windows Script Host adalah fitur bawaan Microsoft yang digunakan untuk pelaksanaan di komputer misalnya seperti VB dan Java. Pada saat WSH padahal berada dalam kondisi mati atau disable…
Net Framework 3.5 Windows 10 Net framework menjadi komponen krusial dalam menjalankan aplikasi pada Windows. Cara instal Net Framework 3.5 Windows 10 yang dilakukan secara offline ini bisa dilakukan dengan cara yang sangat mudah dan…
Cara Mempercepat Koneksi Internet Koneksi internet yang cepat merupakan dambaan setiap orang. Sejak 2017, kecepatan internet Indonesia rata-rata telah mencapai 13,4 Mbps (fixed broadband) dan 9,94 Mbps untuk jaringan mobile. Kecenderungan ini membuktikan bahwa…
Printer Bluetooth Printer merupakan salah satu bagian dari sebuah perangkat komputer yang memiliki fungsi untuk mencetak suatu file dari dalam komputer. Perkembangan teknologi yang terjadi seperti saat ini, tentunya juga memberikan pengaruh…
Cara Flash Lenovo A319 Permasalahan yang sering terjadi pada smartphone android yakni error dan alami bootloop. Meskipun sudah melakukan flash terkadang tetap saja error. Setiap tipe dan merek smartphone memiliki cara berbeda untuk mengatasi…
Cara Mengubah JPG Ke PDF Saat ini sudah banyak format dokumen yang bisa dirubah dalam kurun waktu beberapa menit saja. Hal ini tentu saja didukung oleh majunya teknologi yang hadir saat ini. Contohnya cara mengubah…
IC Power Laptop Istilah IC Power laptop mungkin masih asing di telinga banyak orang. IC power laptop itu apa? Perlu diketahui, IC merupakan singkatan dari Integrated Circuit. Jadi, IC Power Laptop yaitu sirkuit…