Mouse wireless atau mouse tanpa kabel lebih banyak diminati oleh masyarakat dibandingkan dengan mouse kabel.
Mouse jenis ini dianggap jauh lebih mudah digunakan dan lebih praktis. Jenis mouse wireles bisa terhubung pada perangkat komputer apabila menggunakan transceiver yang berukuran kecil.
Di pasaran sudah ada banyak sekali jenis mouse nirkabel ini, sehingga Anda tidak akan merasa kesulitan pada saat hendak melakukan pembeliannya.
Beberapa hal penting perlu dipertimbangkan sebelum memutuskan untuk melakukan pembeliannya.
Sementara untuk harga yang ditawarkan mulai dari Rp 60.000 sampai dengan Rp 200.000
Tips Memilih Mouse Wireless Sesuai Kebutuhan
Supaya Anda tidak salah dalam memilih mouse nirkabel, maka sangat disarankan untuk memperhatikan beberapa tips berikut ini:
1. Perhatikan Resolusi Gerakan Mouse
Poin pertama yang harus diperhatikan sebelum melakukan pembelian mouse nirkabel yaitu dari segi resolusi gerakan pada pointer mouse yang terdapat pada layar desktop. Apabila semakin tinggi, tentu pergerakan tangan juga saat dibutuhkan.
Dengan resolusi gerakan mouse yang nyaman maka tidak akan membuat Anda terasa capek pada bagian jari-jari tangan dan pergelangan tangan.
2. Perhatikan Baterai
Jenis mouse ini memang tidak membutuhkan kabel, akan tetapi membutuhkan baterai sebagai tenaganya.
Melihat hal ini maka Anda sebelum membelinya harus memperhatikan bagaimana kondisi dari baterai tersebut.
Jenis – jenis baterai laptop perlu Anda ketahui. Selain itu ada baiknya jika memilih jenis mouse dilengkapi tombol off on, mode sleep serta fitur hemat baterai lainnya.
3. Pemberian Garansi
Untuk pemberian garansi ini tergantung dari harga mouse wireless yang Anda beli tersebut. Untuk harga yang ditawarkan ada yang murah, namun ada juga yang mahal.
Biasanya jenis mouse nirkabel yang mahal akan dilengkapi dengan pemberian garansi.
Namun Anda harus tahu bahwa untuk usia dari mouse akan dihitung dari jumlah klik yang sudah Anda lakukan.
4. Kenyamanan dan Ukuran Mouse
Untuk ukuran mouse ini memang sangat berpengaruh terhadap tingkat kenyamanan saat menggunakan mouse. Untuk itu disarankan untuk mencoba mouse terlebih dahulu sebelum melakukan pembeliannya.
Tujuannya yaitu untuk mencocokan antara tangan Anda dengan mouse. pastikan mouse tidak terlalu kecil, namun juga tidak terlalu besar.
Daftar Harga Wireless Mouse Terbaik di Bawah 200 Ribu
Sudah dijelaskan di atas, bahwa untuk harga dari mouse nirkabel itu sendiri ada yang mahal ada yang murah.
Bagi Anda yang ingin melakukan pembelian mouse dengan harga murah, yaitu dibawah Rp 200.000, maka beberapa daftar mouse berikut ini paling direkomendasikan. Diantaranya:
1. Logitech M280

Logitech mouseM280 ini memberikan penawaran untuk masa baterai sampai dengan 18 bulan.
Kelebihan dari mouse ini yaitu dapat digunakan untuk OS Chrome, Linux bahkan hingga Windows.
Jika dilihat dari segi desainnya, mouse nirkabel ini sangat menarik dan kompleks. Mouse nirkabel ini dilengkapi dengan sensor Logitech Advanced Optical Tracking.
2. Slec NC18

Untuk bisa memiliki mouse jenis ini Anda hanya cukup mengeluarkan budget kisaran Rp 60.000 saja.
Untuk mouse ini kompatibel pada berbagai jenis komputer, baik itu Windows, maupun Mac.
Sementara ukuran mouse nirkabel slide ini yaitu 9,2 x 5,5 x 4 cm. Resolusi yang dimiliki mouse dapat mencapai 1600 dpi dan memiliki frame rate mencapai 3500 FPS.
3. Logitech M238

Jenis Mouse ini mempunyai desain yang sangat colorful karena dilengkapi dengan berbagai pilihan warna serta model yang cukup beragam. Para penggunanya bisa melakukan pemilihannya sesuai selera.
Kelebihan dari mouse ini yaitu dilengkapi dengan resolusi 1000 dpi dan nano receiver. Selain itu Anda juga bisa mengoperasikan pada jarak mencapai 10 meter.
4. Logitech M187

Jika Anda menginginkan jenis mouse wireless yang tidak memiliki ukuran terlalu besar, maka Logitech M187 menjadi mouse yang paling direkomendasikan, karena hanya memiliki berat 51,9 gram.
Walaupun berukuran mini, namun untuk kenyamanan tetap bisa dirasakan penggunanya, karena mouseini berikan kesan lebih portable.
5. Logitech M170

Mouse yang memiliki desain kontur dan simple bisa Anda temukan pada Logitech M170. Jenis mouse ini sangat nyaman ketika digenggam. Untuk harga yang ditawarkan sangat terjangkau, yaitu kisaran Rp100.000 saja.
Sementara untuk berat mouse Logitech ini mencapai 70,5 gram. Tampilannya sangat keren dan juga ringan sehingga sangat cocok bagi pria maupun wanita.
6. Logitech M185

Jenis mouse ini mempunyai desain yang sangat ramping dan sangat nyaman pada saat digenggam.
Logitech m185 ini telah dilengkapi dengan nano receiver yang sangat handal, sehingga tidak akan mudah rusak meskipun Anda jarang melepasnya dari port USB yang ada di komputer.
Walaupun memiliki kesan sederhana, namun tetap memperlihatkan kesan berkelas.
Menentukan pilihan mouse nirkabel atau wireless memang tidak mudah, karena mengingat banyaknya pilihan yang ada di pasaran membuat para calon pembeli harus teliti.
Beberapa daftar rekomendasi mouse di atas bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangannya. Agar tidak salah memilih, maka ikuti beberapa tips yang ada di atas. Semoga bermanfaat, Salam Aksitekno!
Rekomendasi:
- Windows Movie Maker Windows Movie Maker merupakan sebuah perangkat lunak yang berasal dari bagian Windows Essentials 2012. Sesuai dengan namanya, fungsi utama dari aplikasi ini adalah untuk melakukan pengolahan secara digital terhadap cuplikan…
- Cara Menghilangkan Virus Shortcut Virus merupakan salah satu hal yang sangat tidak disukai oleh para pengguna PC atau laptop. Bagi para pengguna PC atau laptop, virus ini adalah hal yang wajib untuk dibasmi. Padahal,…
- Cara Cek Kuota IM3 Ketika kita berbicara tentang provider seluler terpopuler di Indonesia, IM3 pasti menjadi salah satu yang disebutkan. Provider milik Indosat ini sangat populer di kalangan pengguna smartphone dan internet. Namun, bagi…
- Strategi Trading Forex dengan Menggunakan Moving… Dalam dunia trading forex, strategi menjadi kunci untuk mencapai kesuksesan. Salah satu strategi yang populer digunakan oleh trader adalah menggunakan moving average crossover. Strategi ini digunakan untuk mengidentifikasi tren dan…
- Streaming Film Saat ini, menonton film tidak harus datang ke bioskop, karena masih ada cara paling sederhana yang lebih memudahkan Anda ketika hendak menonton film. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk…
- Aplikasi Android Untuk PC Pastinya Anda pernah berpikir jika sebuah aplikasi di platform Android akan lebih asyik jika dimainkan di laptop atau PC, misalnya saja seperti game mobile yang menjadi trend belakangan ini. Keinginan…
- Cara Login Wifi ID di Laptop Salah satu layanan yang ada di telepon yaitu Telkom yaitu menyediakan jaringan wi-fi id untuk mengakses internet hanya dengan melalui akses Point SSID saja. Dengan kehadiran wi-fi Id ini bisa…
- Trading Forex dengan Strategi Trading Range Trading forex merupakan kegiatan membeli atau menjual mata uang asing dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan. Namun, dalam trading forex, tidak semua waktu pasangan mata uang bergerak dalam tren naik atau…
- Shareit untuk Laptop Shareit ternyata tidak hanya digunakan untuk smartphone saja, karena untuk laptop juga bisa menggunakan shareit untuk berbagai data maupun file. Shareit untuk laptop memang sangat dibutuhkan. Terlebih lagi aplikasi ini…
- Webcam Logitech Webcam merupakan sebuah perangkat berupa sejenis kamera digital yang dapat dihubungkan dengan laptop ataupun PC. Perangkat satu ini, memiliki kegunaan utama untuk mengirimkan gambar ke seluruh dunia secara live. Dari…
- Modem Wifi Terbaik Untuk saat ini, dapat dikatakan bahwa internet merupakan salah satu kebutuhan yang wajib dimiliki oleh kebanyakan orang. Hampir semua pekerjaan manusia, dapat dibantu dengan adanya internet. Salah satu cara menyediakan…
- Meja Laptop Portable Anda mengalami sakit pinggang karena terlalu lama duduk di depan laptop? Solusinya adalah gunakan meja laptop portable. Dengan meja laptop portable, Anda bisa menikmati proses mengerjakan menggunakan laptop. Bahkan Anda…
- Cara Cek Kecepatan Internet Internet merupakan salah satu kebutuhan dasar bagi masyarakat modern saat ini. Namun, seringkali kita mengalami masalah dengan koneksi internet yang lambat dan tidak stabil. Untuk mengatasi hal ini, penting bagi…
- Forex Trading dengan Sistem Copy Trade Forex trading adalah bisnis yang menguntungkan tetapi juga memiliki risiko yang tinggi. Jika Anda seorang trader pemula, Anda mungkin tidak memiliki pengalaman atau pengetahuan yang cukup untuk membuat keputusan trading…
- Situs Download Drama Korea Situs yang sedang banyak diburu oleh masyarakat yaitu situs download drama korea untuk menonton drama korea secara gratis. Hal ini dikarenakan semakin banyaknya pecinta drakor maka akan semakin banyak pula…
- Cara Root Android Apabila Anda memiliki laptop atau PC, Anda bisa melakukan root untuk Android Anda. Namun ternyata, selain melakukan root di laptop atau PC, ternyata cara root android juga bisa dilakukan dengan…
- Download Film Sub Indo Selain sudah menjadi hobi, menonton film juga sudah menjadi hal yang tidak bisa dipisahkan dengan kehidupan saat ini. Karena banyak orang yang lebih memilih film untuk menjadi media hiburan. Tidak…
- Cara Aktivasi Windows 7 Windows 7 ternyata masih juga banyak digunakan oleh masyarakat walaupun saat ini sudah Windows 10. Sementara untuk Windows 7 ini menjadi sistem operasi keluarga Windows paling populer terutama untuk Windows…
- Cara Backup Data Android ke PC Untuk saat ini, sebuah ponsel pintar atau yang lebih sering disebut dengan smartphone tidak hanya memiliki fungsi layaknya ponsel biasa. Perangkat yang satu ini memungkinkan Anda untuk memutar dan mengoperasikan…
- Ciri Laptop yang Bagus dan Berkualitas Tuntutan pekerjaan dan pendidikan untuk bisa mengikuti perkembangan zaman, maka para masyarakat di haruskan untuk memiliki sebuah laptop. Anda akan menemukan banyak laptop yang bagus dan berkualitas dengan harga beragam.…
- Cara Melakukan Analisis Teknikal dengan Moving Average Investasi dalam saham atau pasar modal memang bisa memberikan keuntungan yang besar, namun juga memiliki risiko yang tinggi. Oleh karena itu, sebelum memutuskan untuk melakukan investasi, diperlukan analisis yang baik…
- Nonton Film Streaming Nonton film streaming merupakan alternatif terbaik bagi Anda yang ingin menonton film, namun memiliki waktu ataupun biaya yang sangat terbatas. Dengan melakukan streaming film secara online, maka semua film yang…
- Jenis-jenis Order dalam Trading Forex Forex atau foreign exchange trading adalah pasar global yang paling besar dan likuid di dunia. Membeli dan menjual mata uang adalah cara yang paling umum dalam trading forex. Dalam trading…
- Cara Mengganti Nama Halaman Facebook Facebook sebagai media sosial ternama dan hampir digunakan oleh beragam kalangan dari seluruh dunia. Salah satu fitur yang bisa Anda miliki dalam Facebook adalah Fan Page atau halaman. Fan Page…
- Cara Mengaktifkan Bluetooth di Laptop Perangkat pada laptop yang paling banyak digunakan oleh penggunanya yaitu bluetooth. Fitur inilah yang dapat menghubungkan perangkat yang dimilikinya dengan perangkat lain, baik itu laptop, smartphone, komputer maupun perangkat yang…
- Flashdisk OTG Saat ini Anda akan menemukan fasilitas berupa USB OTG, yang mana melalui inilah Anda bisa melakukan berbagai transfer data secara langsung dari flashdisk tanpa menggunakan komputer. Semenjak kehadiran flashdisk OTG…
- Emulator Android Terbaik Emulator merupakan sebuah program yang membuat pengguna komputer dapat menggunakan sistem dengan operasi yang lain. Sehingga emulator android terbaik disebut sebagai program yang bisa digunakan pada sistem operasi Android yang…
- Download Aplikasi DANA Menghasilkan uang merupakan keinginan banyak orang di era digital saat ini. Dengan berkembangnya teknologi, semakin banyak cara untuk meraih penghasilan tambahan. Salah satu cara yang populer adalah melalui aplikasi penghasil…
- Flashdisk Sandisk Media penyimpanan eksternal seperti flashdisk memang memiliki peran yang sangat penting dalam membantu penyimpanan maupun memindahkan data. Jika dibandingkan dengan hardisk, tentunya flashdisk jauh lebih diminati karena ukurannya yang lebih…
- Cara Mengetahui Password Wifi Saat ini koneksi internet sudah menjadi bagian terpenting untuk membantu menjalankan aktivitas sehari – hari. Tidak hanya untuk memenuhi pekerjaan bagi yang sudah membutuhkan jaringan internet, tapi bisa juga hanya…