Laptop Gaming 10 Jutaan

Bermain game memang butuh modal, apalagi game yang dijadikan kompetisi.

Maka jangan heran, bahwa guna memaksimalkan permainan sangat penting memakai laptop yang memiliki kemampuan prima serta spesifikasi yang lebih dari cukup.

Biasanya laptop gaming dibanderol dengan harga yang mengerikan.

Tapi ada alternatif menengah laptop gaming 10 jutaan yang spesifikasinya tak kalah jauh dengan laptop mahal khusus game.

Jika memang berniat menekuni dunia game, sama sekali tidak ada salahnya membeli laptop gaming yang seharga 10 jutaan.

Namun jika terlalu berat di kantong, ada opsi laptop gaming di bawah 10 juta.

Laptop Gaming di Bawah 10 Juta

Sangat mungkin bermain game dengan laptop yang harganya tidak mahal.

Meski tidak mahal, dengan harga di bawah 10 juta kegiatan ngegame Anda dijamin tidak akan mengalami kendala yang menjengkelkan.

Berikut beberapa pilihannya untuk laptop gaming dalam kisaran harga di bawah 10 juta.

• ASUS TUF Gaming FX505DD

Laptop Gaming di bawah 10 Juta

Laptop ini harganya sekitar 10 jutaan. Inilah pilihan terbaik untuk ngegame via laptop. Layarnya selebar 15,6 Inch Full HD.

Dilengkapi dengan prosesor AMD Ryzen 5 3550H dengan grafis NVIDIA GeForce GTX 1050 pada layar NanoEdge IPS-Level hingga 120 Hz menjadikan kinerja laptop ini optimal dalam pemakaian gaming.

• ACER Nitro 5 V15 15-8300H

Laptop Gaming di Bawah 10 Juta ACER Nitro 5 V15 15-8300H

Layar laptop ini 15,6 Inch Full HD. Dilengkapi dengan processor intel Core i5-8300HQ up to 3,9 GHz. Graphic card NVIDIA GeForce GTX 1050-4 GB DDR5.

Harga laptop ini juga masih pada kisaran 9 juta sampai dengan 10 juta.

Untuk kapasitas penyimpanan, laptop ini membawa ruang sebesar 1 TB HDD!

• HP Pavilion Gaming 15 CX0058WM

Laptop Gaming di Bawah 10 Juta HP Pavilion Gaming 15 CX0058WM

Pilihan terakhir untuk laptop gaming dengan harga di kisaran bawah 10 Juta ialah HP Pavilion Gaming 15 CX0058WM.

Laptop ini seharga 9 juta sampai dengan 10 juta. Dilengkapi dengan prosesor Intel Core i5-8300H.

Memakai graphic card Nvidia GeForce GTX 1050. Ruang RAM 8 GB DDR4 dengan kapasitas penyimpanan 1 TB 7200 rpm SATA.

Baca Juga : Mouse Gaming

Laptop Gaming di 6 Jutaan

Seandainya 10 juta terlalu berat untuk membeli laptop khusus game, jangan risau. Masih ada opsi bermain game dengan memakai laptop yang harganya sekitar 6 jutaan.

Berikut beberapa rekomendasinya :

• ASUS A412DA EK303T

Laptop Gaming 6 Jutaan

Laptop ini harganya sekitar 6 jutaan. Dilengkapi dengan RAM 4GB DDR4-2400MHz, dengan ruang penyimpanan 1 TB 5400 RPM HDD. Prosesornya AMD Ryzen 3 3200U.

Membaca spesifikasi yang demikian, tentu saja Asus A412DA EK303T sudah sangat mumpuni digunakan ngegame.

✓ TRENDING :  Alienware Laptop

• HP 14-CM0078AU AMD Ryzen 5

Laptop Gaming 6 Jutaan HP 14-CM0078AU AMD Ryzen 5

Layar laptop ini 14 inch. Berprosesor AMD Ryzen 5 Quad Core 2500U up to 3,6 GHz. Memakai graphic card AMD Radeon Vega 8.

Untuk RAM sebesar 4 GB dengan ruang penyimpanan 128 GB M.2 SSD ditambah 1 TB 5400 Rpm.

Sudah sangat menggoda bukan? Harganya di pasaran sekitar 6 jutaan.

• ACER Swift 3 SF314-41

Laptop Gaming di 6 Jutaan ACER Swift 3 SF314-41

Untuk layar, laptop ini berdimensi 15,6 Inch Full HD. Berprosesor AMD Ryzen 5 Quad Core.

Berbekal RAM 8GB dengan ruang penyimpanan sebesar 1 TB HDD.

Harganya di pasaran juga sekitar 6 jutaan. Dalam kegiatan ngegame, laptop ini jelas mendukung kelancaran bermain para gamers.

Laptop Gaming 5 Jutaan

Enam jutaan masih terasa berat? Tenang. Masih ada opsi lain untuk laptop ngegame di bawah 5 Jutaan.

Sehingga Anda tidak perlu merasa frustasi kalau-kalau uang yang dipunya tidak mencukupi membeli yang enam jutaan apalagi yang 10 jutaan.

• ASUS X407UA-BV316T

ASUS X407UA-BV316T Laptop Gaming 5 Jutaan

Laptop yang pertama untuk klasifikasi laptop game di kisaran harga 5 juta adalah Asus X$)&UA-BV316T.

Layarnya 14 inch HD, berprosesor Core i3-7020U.

RAM 4GB dengan ruang penyimpanan 1000GB HDD ditambah 1 Slot SSD M.2.

Menarik bukan kalau melihat spesifikasinya? Pilihan Terbaik Laptop Gaming 5 Jutaan

• Lenovo IdeaPad 330-151KB

Laptop Gaming 5 Jutaan Lenovo IdeaPad 330-151KB

Selanjutnya ada Lenovo IdeaPad 330-151KB, harganya saat ini sekitar 5 Juta. Kalau ada lebihnya, jelas tidak terlalu banyak.

Spesifikasi layarnya 15,6 HD LED. Dilengkapi dengan Graphic Card Intel HD Graphic 620. Cukup untuk berasyik ria main game.

Laptop Gaming 4 Jutaan

Opsi terakhir, dan tentu saja sebagai opsi laptop gaming murah diantara laptop yang berspesifikasi kuat namun harganya sekitar 4 Jutaan saja.

Berikut ada tiga opsi yang mungkin paling memungkinkan bagi Anda yang penggemar game.

Hanya tersedia dua opsi karena laptop khusus game yang murah sangat jarang ditemui.

Jadi, pertimbangkan baik-baik.

• ASUS VivoBook A407MA

ASUS VivoBook A407MA

Harganya sekitar 4.300.000, hanya lebih tiga ratus ribu dari angka empat juta.

System Operasinya Windows 10 dengan prosesor Intel Celeron dual Core N4000-1.1GHz.

Memory RAM 4GB dan didukung graphic VGA Intel HD 500. Ruang penyimpanannya 1 TB.

• ASUS X441BA

ASUS X441BA Laptop Gaming 4 Jutaan

Untuk laptop ini, harganya terbilang murah, yakni sekitar 4.100.000.

Laptop ini memiliki prosesor AMD DualCore A4 9125 yang didukung RAM 4GB dan VGA AMD Radeon R3. Memori penyimpanannya berkapasitas 500GB.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *