Mungkin terdengar cukup rumit untuk menjadi seorang programmer. Namun kini hal tersebut sudah tidak perlu dikhawatirkan lagi. Pasalnya ternyata terdapat beberapa cara membuat aplikasi komputer sederhana yang dapat Anda coba.
Bahkan, cara ini cukup mudah dilakukan meskipun Anda termasuk dalam golongan yang tidak tahu menahu mengenai pemrograman komputer.
Bagi Anda pengguna laptop atau PC dengan sistem operasi Windows, kini sudah dapat membuat sebuah aplikasi komputer sederhana dengan menggunkan beberapa aplikasi tertentu. Bahkan Anda juga dapat menggunakan aplikasi bawaan dari Windows.
Jika Anda sudah tidak sabar untuk mengetahuinya, maka berikut ini beberapa cara untuk membuat aplikasi yang dapat dicoba.

Membuat Aplikasi Komputer dengan Menggunakan Notepad
Notepad merupakan aplikasi bawaan dari Windows yang memiliki fungsi untuk mencatat sesuatu.
Aplikasi yang satu ini terbilang jarang digunakan karena hanya berupa lembar kosong. Namun jangan salah, Notepad ini ternyata dapat Anda gunakan untuk membuat suatu aplikasi.
Langsung saja, berikut ini beberapa tahapan yang dapat Anda lakukan.
- Tahap pertama, bukalah aplikasi Notepad. Anda dapat membukanya melalu kolom pencarian ataupun klik kanan > new > notepad.
- Sebelumnya Anda dapat memahami beberapa kode yang akan dijelaskan pada nomor berikutnya.
- Pause : digunakan untuk memberikan kesempatan bagi pemakai untuk beristirahat.
- Echo : kode yang digunakan untuk membuat sebuah teks biasa pada aplikasi.
- “spasi atau kosong” : kode yang digunakan untuk membuat baris yang kosong.
- Color : digunakan agar aplikasi dapat terasa menjadi lebih hidup.
- CLS : kode yang digunakan untuk menhapus seluruh teks yang berada di layar.
- Jika sudah paham, maka Anda dapat mengetikkan contoh perintah seperti yang disebutkan pada nomor yang selanjutnya.
- Color 71.
- @echo off.
- Title My Game.
- Cls.
- Echo Hello Gamer!.
- Echo.
- Echo.
- Pause.
- Exit.
- Setelah itu, Anda dapat menyimpan file tersebut di mana saja dan jangan lupa untuk memberikan “.bat” pada bagian belakang namanya.
Membuat Aplikasi Komputer dengan Menggunakan Cameyo
Selain menggunan Notepad yang merupakan aplikasi bawaan Windows, Anda juga dapat mencoba sebuah software yang diciptakan untuk membuat aplikasi bernama Cameyo.
Penggunaan dari software ini juga cukup mudah. Namun untuk menganstisipasi kesalahan ketika menggunakannya, berikut ini langkah-langkah yang dapat Anda ikuti.
- Pertama buka aplikasi Cameyo dan pilih opsi “Cameyo an Instalation” lalu klik “OK”.
- Tunggu hingga proses selesai.
- Jika sudah muncul, jangan terburu-buru mengklik instal. Biarkan saja lalu klik “next” untuk lanjut ke proses selanjutnya.
- Kemudian, Anda dapat menginstal aplikasi yang hendak dibuat agar menjadi portable. Misalnya saja sebuah aplikasi game.
- Apabila sudah selesai dengan menginstal aplikasi tersebut, Anda dapat mengklik instal Done pada aplikasi Cameyo yang tadi.
- Jika memang sudah berhasil, maka akan muncul sebuah jendel bertulisan “Package was successfully createde in”. Anda dapat mengklik “OK”.
- Untuk melakukan cek apakah cara ini berhasil atau tidak, maka Anda dapat masuk ke dalam Control Panel. Lalu klik uninstall pada aplikasi game yang tadi sudah Anda buat dan instal.
- Lalu Anda dapat membuka folder Cameyo Apps pada folder My Documents.
- Jika berhasil, maka aplikasi portable yang Anda hasilkan sudah ada di dalam folder tersebut dan dapat dibuka.
- Cara yang Anda lakukan dapat dikatakan berhasil jika game tersebut sudah dapat Anda mainkan.
Membuat Aplikasi Komputer dengan Menggunakan Visual FoxPro
Bagi Anda yang sudah terbiasa untuk membuat aplikasi sederhana, tentunya sudah tidak asing lagi dengan software yang bernama Visual FoxPro.
Software yang satu ini memang banyak digunakan di terutama bagi para pengajar untuk membuat data siswa.
Jika Anda ingin mencoba software tersebut, maka berikut ini beberapa tahapan yang dapat Anda lakukan.
- Tahapan yang pertama, Anda dapat membuat sebuah folder baru. Anda dapat meletakkan folder tersebut di mana saja.
- Jika sudah, maka buatlah satu paket data nilai siswa pada Excel dan simpanlah di dalam folder yang sama.
- Setelah itu, baru Anda buka aplikasi Visual FoxPro. Klik pada tab File dan pilih opsi New.
- Apabila jendelanya sudah keluar, maka klik opsi New File lalu simpan pada folder yang tadi.
- Nantinya akan keluar sebuah jendela Project Manager yang dapat Anda mulai database untuk aplikasi.
- Anda juga dapat membuat database yang baru dengan mengklik opsi New Database.
- Perhatikan bagian index serta indexs. Anda dapat mengisinya dengan primary key dan ascending.
- Lalu klik Browse kemudian View lalu pilih Append Mode untuk mengisi datanya.
- Buka tabel lalu klik Browse dan ketik Append form ? xls. Pilihlah file Excel yang dibuat.
- Lanjut dengan klik tab Data lalu pilih Local View dan klik New dan New View.
- Klik pada data Siswa dan klik OK.
- Klik pada tab Field, lalu klik pada menu yang ingin ditampilkan dan klik Save.
- Jika sudah, Anda dapat mengklik Run.
Dengan menggunakan cara membuat aplikasi komputer seperti yang telah dijelaskan di atas, tentunya Anda sudah dapat membuat sebuah aplikasi sendiri.
Anda hanya perlu mencermati langkah-langkah yang telah disebutkan agar tidak ada kesalahan yang berakibat pada kegagalan.
Incoming search terms:
- https://aksitekno com/cara-membuat-aplikasi-komputer/
Rekomendasi:
- Cara Update Windows 10 Terbaru Anda menggunakan Windows 8 dan ingin update menjadi Windows 10? Tidak usah khawatir! Berikut cara update windows 10 terbaru. Dalam penggunaan PC ataupun laptop, Windows merupakan sistem operasi paling populer…
- Cara Mempercepat Kinerja Laptop Windows 7 Pernahkah Anda mengalami laptop lemot? Ketika main game, ketika mengerjakan tugas kuliah ataupun pekerjaan, sangat menggangu dan rasanya menjengkelkan bukan? Berikut beberapa cara mempercepat kinerja laptop Windows 7 di antaranya:…
- Aplikasi Kompres Video Dapat dikatakan bahwa aplikasi kompres video saat ini sangat dibutuhkan. Hal ini tentunya berkaitan dengan video yang dihasilkan dari proses perekaman, biasanya memiliki ukuran yang terlalu besar. Pastinya ukuran besar…
- Cara Menghapus Akun Gmail Ada banyak alasan yang paling mendasar bagi para pengguna Gmail untuk mengganti atau bahkan menghapus akun Gmail pada tablet atau smartphonenya. Misalnya diakibatkan karena lupa password atau saat Anda membeli…
- VPN Windows 10 Mungkin sebagian besar dari Anda sudah mengetahui apa itu VPN. VPN atau singkatan dari Virtual Private Network ini, merupakan sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan untuk mengakses internet dengan menggunakan…
- Printer Bluetooth Printer merupakan salah satu bagian dari sebuah perangkat komputer yang memiliki fungsi untuk mencetak suatu file dari dalam komputer. Perkembangan teknologi yang terjadi seperti saat ini, tentunya juga memberikan pengaruh…
- Cara Upload Video di Youtube Sebenarnya cara upload video di youtube itu sangat mudah. Hanya saja jika tidak tahu tentu menjadi hal yang menyulitkan. Banyak hal yang bisa kita dapat dengan akses Youtube. Contohnya bisa…
- Cara Aktivasi Office 2016 Microsoft Office adalah salah satu produk yang paling sering digunakan di Microsoft, dan sekarang menjadi landasan operasi hampir semua orang di komputer pribadi. Produk ini dapat diakses dengan nama Microsoft…
- Cara Hack Instagram Media Sosial kian berkembang, salah satu yang sangat populer saat ini adalah Instagram. Sosial media yang menampilkan gambar dan video ini sangat diminati banyak orang, bahkan mengalahkan twitter dan facebook.…
- Emulator Android Terbaik Emulator merupakan sebuah program yang membuat pengguna komputer dapat menggunakan sistem dengan operasi yang lain. Sehingga emulator android terbaik disebut sebagai program yang bisa digunakan pada sistem operasi Android yang…
- Cara Remote Desktop Windows 10 Pengertian dan Cara Kerja Remote Desktop Remote Desktop Connection atau bisa disingkat sebagai RDC adalah fitur yang disediakan pada PC atau laptop Windows yang memungkinkan Anda untuk terhubung ke perangkat…
- Cara Menjadi Hacker Apa Anda sedang mencari informasi mengenai cara menjadi hacker profesional? Jika iya, artikel berikut sangat pas untuk Anda. Menjadi hacker kerap kali dianggap suatu hal yang membanggakan bagi sejumlah orang.…
- Aplikasi Perekam Layar PC Pada suatu kesempatan, seperti untuk merekam presentasi, game, membuat video tutorial, tentunya Anda membutuhkan sebuah aplikasi yang dapat merekam segala aktivitas dalam layar PC tersebut. Dengan aplikasi perekam layar PC…
- Cara Membuat Aplikasi Android Sebelum mengenal cara membuat aplikasi android, terlebih dahulu kita harus tahu apa itu aplikasi android. Aplikasi android atau APK merupakan singkatan dari Android Package dan bisa diartikan sebagai paket aplikasi…
- Software Edit Video Agar video yang dibuat atau dimiliki menjadi lebih indah, tentunya memerlukan sebuah editing. Sebenarnya editing video ini dapat dilakukan menggunakan smartphone maupun PC. Akan tetapi, software edit video pada PC…
- Cara Mengatasi Laptop Lemot Salah satu permasalahan yang sering kali terjadi pada pengguna laptop yaitu seringkali terjadi lag atau lemot. Meskipun hal ini menjadi masalah yang paling umum terjadi, namun hal ini mampu mengganggu…
- Lupa Password Facebook Facebook adalah salah satu akun media sosial yang memiliki pengguna lebih dari 1 miliar anggota. Anda bisa menggunakan akun tersebut untuk kebutuhan bisnis, hobi atau akun personal yang menghubungkan dengan…
- Cara Membuat Flowchart Dalam sebuah presentasi biasanya menggunakan flowchart sehingga tampilan lebih jelas. Flowchart dapat disebut diagram air karena memuat rangkaian berisi berbagai simbol. Dari sinilah dijelaskan mengenai isi proses kerja suatu sistem.…
- WhatsApp Web WhatsApp web - WhatsApp merupakan aplikasi pesan via online pada smartphone maupun komputer dengan menggunakan koneksi wifi atau paket data internet seperti layaknya pesan lewat email, messenger, line, skype, telegram,…
- Cara Mengatasi Blue Screen Windows 7 & 10 Laptop Anda mengalami Blue Screen dan tiba-tiba tidak bisa digunakan? Nah fenomena ini disebut sebagai Blue Screen of Death (BSOD). Momen ini terjadi karena adanya kerusakan pada sistem Windows yang…
- Aplikasi Pembuat Poster dan Brosur Dapat dikatakan bahwa poster dan brosur merupakan media yang efektif untuk melakukan promosi. Baik itu untuk mempromosikan bisnis berupa toko kerajinan, bengkel, toko online, dan lain sebagainya. Selain mampu menarik…
- Cara Merekam Layar Laptop Salah satu aktivitas yang sering kali dilakukan oleh para konten kreator seperti youtuber yaitu merekam layar PC atau laptop ketika membuat tutorial video atau merekam ketika sedang bermain game. Cara…
- Aplikasi Edit Audio Mungkin terkadang Anda merasa bingung mengapa para penyanyi mampu menghadirkan suara yang bagus di setiap lagunya. Selain memang memiliki suara yang bagus, hal ini terjadi karena mereka sudah mengeditnya terlebih…
- Cara Mematikan Antivirus Windows 10 Windows 10 memiliki perlindungan atau proteksi tersendiri kepada penggunanya dengan memberikan fitur antivirus berupa Windows Defender. Antivirus bawaan ini sebenarnya sama saja dengan produk antivirus-antivirus lainnya yang ada di pasaran.…
- Net Framework 3.5 Windows 10 Net framework menjadi komponen krusial dalam menjalankan aplikasi pada Windows. Cara instal Net Framework 3.5 Windows 10 yang dilakukan secara offline ini bisa dilakukan dengan cara yang sangat mudah dan…
- Aplikasi Perekam Layar Laptop Aplikasi perekam layar laptop sangat dibutuhkan penggunaannya pada kehidupan sehari-hari, terutama untuk kebutuhan presentasi, membuat tutorial atau sekadar mencari hiburan. Merekam layar laptop membutuhkan suatu aplikasi pihak ketiga karena tidak…
- Antivirus Terbaik untuk Laptop Antivirus menjadi software yang bisa digunakan untuk melindungi komputer maupun laptop dari segala jenis virus yang merugikan. Jenis antivirus terbaik untuk laptop sudah pasti memiliki memori yang ringan efektif dan…
- Cara Mengedit File Pdf PDF atau merupakan singkatan dari Portable Document Format saat ini sering kita gunakan sebagai pilihan jenis file untuk dokumen apapun. Apa Anda sedang mencari cara mengedit file pdf yang merupakan…
- Cara Menghapus Aplikasi di Laptop Salah satu komponen penting dalam pemakaian laptop adalah aplikasi atau software. Aplikasi laptop biasanya bergantung pada aktifitas macam apa yang kerap dilakukan oleh pemakai laptop. Kalau seorang desainer, jelas isi…
- Cara Download Windows 10 Windows merupakan sistem operasi yang digunakan oleh banyak merek laptop ataupun PC untuk saat ini. Tentunya hal ini dikarenakan berbagai macam fitur di dalamnya, yang mampu mendukung hampir semua pekerjaan…