Dalam proses melamar pekerjaan, CV merupakan salah satu hal wajib yang tidak boleh disepelekan.
Namun kini sudah tidak zaman lagi ketika Anda membuat CV yang hanya berwarna hitam putih saja.
Tingkat kreativitas Anda juga turut menentukan hasil di akhir. Jika Anda bingung untuk membuatnya, maka dapat mencoba aplikasi membuat CV yang kini hadir untuk membantu Anda.
Aplikasi Membuat CV Kreatif
Untuk saat ini, terdapat beberapa aplikasi yang memiliki fungsi khusus untuk membuat CV dengan berbagai macam desain menarik.
Bahkan dengan menggunakan beberapa aplikasi ini, Anda yang tidak cukup mahir dalam membuat desain kratif saja dapat membuat desain CV yang bagus dengan mudah.
Langsung saja berikut ini beberapa aplikasi untuk membuat CV yang direkomendasikan.
• Easy Resume Builder
Aplikasi pertama yang dapat Anda gunakan untuk emmbuat CV adalah Easy Resume Builder.
Sesuai dengan namanya, aplikasi ini sangat cocok bagi Anda yang baru pertama kali membuat sebuah CV.
Salah satu keunggulan dari aplikasi yang satu ini, yakni memiliki tampilan interface yang bersifat user-friendly sehingga pengoperasiannya sangat mudah terutama bagi para pemula.
Easy Resume Builder telah menyediakan berbagai macam template yang dapat Anda pilih dan gunakan.
Setelah Anda menentukan salah satu template yang diinginkan, Anda hanya perlu untuk mengganti isi dari data pribadi Anda yang diperlukan.
Ketika CV sudah jadi, Anda dapat langsung mengunduhnya dalam bentuk PDF maupun langsung mengirimnya melalui email.
• Canva
Apabila Anda sudah terbiasa dengan membuat desain melalui smartphone, tentunya sudah tidak asing lagi dengan aplikasi yang bernama Canva.
Dapat dibilang jika aplikasi ini meneyediakan banyak proyek desain yang dapat digunakan, salah satunya dalam membuat sebuah CV.
Canva memang dapat mewujudkan sebuah desain profesional meskipun Anda tidak mahir dalam hal desain.
Sama halnya seperti Easy Resume Builder, Anda dapat memilih salah satu dari berbagai macam template yang telah disediakan di dalam aplikasi yang satu ini.
Anda hanya perlu mengisikan data diri di dalam template yang sudah dipilih. Jika memori pada smartphone Anda sudah terlalu penuh, maka Anda dapat mengoperasikan Canva dalam bentuk situs melalui web browser Anda.
• CV Library
Sesuai dengan namanya, CV Libray merupakan salah aplikasi yang dapat membantu Anda dalam urusan CV termasuk dalam pembuatannya.
Aplikasi ini, menyediakan berbagai macam template menarik yang dapat Anda pilih. Jadi Anda tidak perlu memikirkan layout yang digunakan satu persatu.
Anda hanya perlu mengisikan data diri ke dalam template yang sudah dipilih.
Tidak hanya membuat sebuah CV yang menarik, aplikasi CV Library ini juga dapat membantu Anda dalam mencari serta melamar suatu pekerjaan dengan mudah.
Bahkan terdapat banyak pekerjaan dengan berbagai macam bidang yang disediakan oleh aplikasi ini.
Ketika CV Anda sudah jadi, Anda dapat menyimpannya ke Google Drive dan Dropbox atau langsung mengirimnya ke tujuan.
• CV Engineer
Aplikasi yang dapat Anda gunakan untuk membuat CV selanjutnya adalah CV Engineer.
Dapat dibilang bahwa cara penggunaan dari aplikasi ini sedikit berbeda dengan aplikasi yang lain.
Sebelum Anda memilih salah satu template yang akan digunakan, Anda perlu mengisi data diri terlebih dahulu mulai dari nama, minat, keterampilan, referensi, pendidikan, dan lain sebagainnya.
Ketika Anda sudah memasukan semua hal tentang data diri, maka secara otomatis CV Engineer akan menyatukan semuanya bagi Anda ke dalam sebuah layout.
Setelah itu, Anda baru dapat mengatur dan mengedit agar tamplan desain pada CV tersebut sesuai dengan keinginan.
Aplikasi yang satu ini tersedia bagi Anda pengguna smartpohne iOS dan juga Android.
• CV Maker Resume Builder PDF
CV Maker Resume Builder PDF menjadi salah satu aplikasi yang akan memudahkan Anda dalam membuat sebuah CV.
Hal yang menarik dari aplikasi ini, yakni Anda dapat membuat CV hanya dalam waktu 2 hingga 3 saja.
Aplikasi yang satu ini, hadir dilengkapi dengan lebih dari 100 template, bahasa, font, sampai berbagai macam gambar menarik yang dapat Anda gunakan.
Bahkan, aplikasi ini memungkinkan Anda untuk menambahkan tanda tangan pada akhir CV agar terlihat lebih profesional.
Selain itu, aplikasi ini juga menyediakan lebih dari 250 template cover letter yang dapat Anda gunakan untuk mengiringi CV yang sudah dibuat.
Dengan ini, maka perusahaan yang dituju akan berpikir bahwa Anda serius dalam mengingkan pekerjaan tersebut.
• CV & Resume Creator
Rekomendasi aplikasi pembuat CV yang terakhir adalah CV & Resume Creator. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk membuat sebuah CV yang menarik bagi perusahaan yang dituju.
Terdapat banyak fitur yang dibawa oleh aplikasi ini seperti berbagai template menarik, font, dan juga ikon yang dapat Anda gunakan secara gratis.
Dengan menggunakan salah satu dari aplikasi membuat CV yang telah dijelaskan di atas, tentunya membuat sebuah CV yang menarik bukan menjadi hal yang mustahil lagi.
CV yang bagus dapat dibuat dan pekerjaan yang diinginkan dapat diperoleh.
Rekomendasi:
- Aplikasi Keluarga Sehat Kesehatan merupakan salah satu faktor paling penting di dalam kehidupan. Setiap orang tentunya menginingkan sebuah hidup yang sehat dan terbebas dari berbagai macam penyakit. Dengan adanya perkembangan teknologi seperti saat…
- Aplikasi Edit Video PC Jika bisa mendapatkan dan menggunakan aplikasi edit video pc dengan gratis kenapa harus mencari yang berbayar. Kendati tidak direkomendasikan untuk editing profesional tingkat lanjut, aplikasi edit video gratis masa kini…
- Nonton Film Indonesia Salah satu kegiatan untuk mengisi waktu luang dan rekreasi di masa perkembangan teknologi saat ini adalah menonton film. Kegiatan ini biasanya dilakukan di bioskop. Berbagai macam film dengan berbagai jenis…
- Aplikasi Perekam Layar PC Pada suatu kesempatan, seperti untuk merekam presentasi, game, membuat video tutorial, tentunya Anda membutuhkan sebuah aplikasi yang dapat merekam segala aktivitas dalam layar PC tersebut. Dengan aplikasi perekam layar PC…
- Cara Menghilangkan Virus Shortcut Virus merupakan salah satu hal yang sangat tidak disukai oleh para pengguna PC atau laptop. Bagi para pengguna PC atau laptop, virus ini adalah hal yang wajib untuk dibasmi. Padahal,…
- Cara Mematikan Laptop Dalam era teknologi seperti saat ini, laptop merupakan salah satu perangkat keras yang sangat dibutuhkan. Dengan adanya laptop ini, Anda dapat merasakan penggunaan PC atau komputer dengan bentuk yang lebih…
- Cara Membuat Channel Youtube Saat ini Youtube menjadi salah satu platform yang memberi keuntungan besar bagi content creator. Tidak heran banyak yang mencoba peruntungannya di platform ini. Bagi Anda yang mau mencobanya, cara membuat…
- Shareit untuk Laptop Shareit ternyata tidak hanya digunakan untuk smartphone saja, karena untuk laptop juga bisa menggunakan shareit untuk berbagai data maupun file. Shareit untuk laptop memang sangat dibutuhkan. Terlebih lagi aplikasi ini…
- Aplikasi Pembersih RAM Terbaik untuk HP Android dan iOS Apakah HP atau perangkat Android Anda lambat? Kemungkinan besar masalahnya adalah RAM yang penuh dengan aplikasi dan file sampah tersembunyi. Terlalu banyak aplikasi yang berjalan di latar belakang dan menghabiskan…
- Cara Backup Data Android ke PC Untuk saat ini, sebuah ponsel pintar atau yang lebih sering disebut dengan smartphone tidak hanya memiliki fungsi layaknya ponsel biasa. Perangkat yang satu ini memungkinkan Anda untuk memutar dan mengoperasikan…
- Aplikasi Android Untuk PC Pastinya Anda pernah berpikir jika sebuah aplikasi di platform Android akan lebih asyik jika dimainkan di laptop atau PC, misalnya saja seperti game mobile yang menjadi trend belakangan ini. Keinginan…
- Forex Trading Autopilot Untuk menjadi trader yang sukses, Anda memerlukan waktu, pengalaman, dan pengetahuan. Tapi, dengan kemajuan teknologi, banyak trader menggunakan forex trading autopilot / software autopilot forex trading untuk membantu mereka dalam…
- Cara Merekam Layar Laptop Salah satu aktivitas yang sering kali dilakukan oleh para konten kreator seperti youtuber yaitu merekam layar PC atau laptop ketika membuat tutorial video atau merekam ketika sedang bermain game. Cara…
- Aplikasi Kasir Pada dasarnya aplikasi kasir atau yang lebih sering disebut dengan software POS, merupakan sebuah cash register bisnis. Sofware yang satu ini sering digunakan di kantor maupun lokasi bisnis yang terdapat…
- Cara Download Adobe Premiere Seiring berkembangnya zaman, sudah banyak kebutuhan yang menjadi aspek penting dalam menjalankan bisnis. Untuk membuat produk banyak pembeli, banyak media promosi yang digunakan. Salah satunya dengan video. Untuk mengedit video…
- Download Aplikasi Cashzine Hidup di era digital saat ini memberikan banyak peluang untuk menghasilkan uang tambahan melalui aplikasi di ponsel pintar kita. Salah satu aplikasi yang menarik untuk diunduh adalah Aplikasi Cashzine. Dengan…
- Cara Mengganti Nama Halaman Facebook Facebook sebagai media sosial ternama dan hampir digunakan oleh beragam kalangan dari seluruh dunia. Salah satu fitur yang bisa Anda miliki dalam Facebook adalah Fan Page atau halaman. Fan Page…
- Cara Download Windows 10 Windows merupakan sistem operasi yang digunakan oleh banyak merek laptop ataupun PC untuk saat ini. Tentunya hal ini dikarenakan berbagai macam fitur di dalamnya, yang mampu mendukung hampir semua pekerjaan…
- Samsung Wireless Charger Seperti yang telah diketahui, bahwa Samsung merupakan salah satu produsen smartphone terbaik untuk saat ini. Untuk memenuhi kebutuhan para penggunanya, tentunya Samsung selalu melakukan pengembangan pada semua produknya. Salah satu…
- Cara Membuat Aplikasi Excel Untuk Database Perlu untuk Anda ketahui, bahwa terdapat beberapa cara membuat aplikasi excel untuk database yang dapat dicoba. Yakni dengan menggunakan macro, VBA, ataupun tanpa keduanya. Tentunya ketiga cara tersebut memiliki tujuan…
- Windows Movie Maker Windows Movie Maker merupakan sebuah perangkat lunak yang berasal dari bagian Windows Essentials 2012. Sesuai dengan namanya, fungsi utama dari aplikasi ini adalah untuk melakukan pengolahan secara digital terhadap cuplikan…
- Cara Mengganti Email Facebook Email yang pertama kali digunakan untuk mendaftarkan facebook wajib aktif untuk berbagai keperluan penting lainnya. Apabila email telah mati atau Anda lupa passwordnya, sebaiknya segera membuat email baru dan segera…
- Webcam Logitech Webcam merupakan sebuah perangkat berupa sejenis kamera digital yang dapat dihubungkan dengan laptop ataupun PC. Perangkat satu ini, memiliki kegunaan utama untuk mengirimkan gambar ke seluruh dunia secara live. Dari…
- Aplikasi Pembuat Poster dan Brosur Dapat dikatakan bahwa poster dan brosur merupakan media yang efektif untuk melakukan promosi. Baik itu untuk mempromosikan bisnis berupa toko kerajinan, bengkel, toko online, dan lain sebagainya. Selain mampu menarik…
- Cara Membuat Aplikasi Komputer Mungkin terdengar cukup rumit untuk menjadi seorang programmer. Namun kini hal tersebut sudah tidak perlu dikhawatirkan lagi. Pasalnya ternyata terdapat beberapa cara membuat aplikasi komputer sederhana yang dapat Anda coba.…
- Download Lagu Mendengarkan musik memang menjadi sebuah kegiatan yang menyenangkan. Kegiatan yang melibatkan download lagu atau instrumen yang dapat dilakukan dimanapun, kapanpun, dan dengan siapapun. Musik memang telah diketahui menjadi sarana untuk…
- Nonton Film Online Weekend memang merupakan saat terbaik untuk bersantai dan menghilangkan penat. Salah satu kegiatan yang sering dipilih untuk melepaskan stress setelah weekdays yang penuh dengan pekerjaan adalah dengan menonton film, baik…
- Laptop untuk Desain Grafis Hari ini, profesi desainer grafis makin dilirik oleh masyarakat. Percaya atau tidak, tidak sedikit perusahaan yang mencari desainer grafis, bahkan di setiap situs pencari lowongan kerja lowongan untuk desainer grafis…
- Aplikasi Kompres Video Dapat dikatakan bahwa aplikasi kompres video saat ini sangat dibutuhkan. Hal ini tentunya berkaitan dengan video yang dihasilkan dari proses perekaman, biasanya memiliki ukuran yang terlalu besar. Pastinya ukuran besar…
- Net Framework 3.5 Windows 10 Net framework menjadi komponen krusial dalam menjalankan aplikasi pada Windows. Cara instal Net Framework 3.5 Windows 10 yang dilakukan secara offline ini bisa dilakukan dengan cara yang sangat mudah dan…