Perkembangan teknologi yang semakin pesat seperti saat ini, tentunya mempengaruhi berbagai macam perangkat elektronik yang biasa digunakan.
Salah satu bentuk dari perkembangan ini, yakni hilangnya penggunaan kabel. Hal ini juga terjadi pada headset atau headphones, dengan terciptanya sebuah perangkat yang bernama wireless headphones.
Headphones wireless ini memiliki fungsi yang sama persis seperti headphones atau headset biasa pada umumnya.
Namun yang membedakan dari jenis headphones ini, yakni penggunaan kabel yang digantikan dengan jaringan bluetooth.
Tentunya perangkat tersebut memiliki keunggulan dan juga kekurangan. Ada baiknya, jika Anda mengatahui kedua hal tersebut sebelum menggunakannya.
Kelebihan Wireless Headphones / Headset
Terciptanya sebuah perangkat baru dengan segala pengembangan teknologi yang dilakukan, tentunya memiliki kelebihan yang dapat diunggulkan dari jenis perangkat yang lama.
Jika Anda belum tahu mengenai kelebihan yang dimiliki oleh headphones wireless ini, maka berikut ini beberapa informasil yang perlu untuk Anda ketahui.
- Keunggulan utama yang dimiliki oleh jenis headphones atau headset ini, yakni sifatnya yang lebih praktis jika dibandingkan dengan jenis headphones tanpa kabel. Dengan ini, Anda dapat melakukan berbagai macam kegiata, seperti mendengarkan musik dan juga melakukan panggilan tanpa perlu menyentuh ponsel sama sekali.
- Memiliki lingkup ruang gerak yang lebih luas. Tentunya hal ini sangat cocok bagi Anda yang sering melakukan aktifitas dengan mobilitas yang tinggi. Anda dapat menggunakan perangkat yang satu ini, tanpa perlu mengkhawatirkan panjang kabel dari headphoes atau headset tersebut.
- Lebih aman untuk digunakan. Terkadang Anda akan menerima panggilan yang penting ketika berkendara. Nah, penggunaan headphones dengan kabel tentunya akan terasa ribet dan mengganggu konsentrasi Anda. Berbeda dengan jenis headphones wireless, penggunaan perangkat ini akan lebih simpel dan mudah.
Kekurangan Wireless Headset / Headphones
Tentunya Anda sudah tahu, bahwa semua perangkat atau alat buatan manusia pasti memiliki kekurangan. Hal ini juga berlaku pada jenis headphones baru ini.
Jika Anda ingin beralih untuk menggunakan jenis headphones wireless, maka ada baiknya jika mengetahui kelemahan yang dimiliki terlebih dahulu.
Langsung saja, berikut ini kekurangan dari headphones wireless.
- Ketika Anda hendak menggunakan headphone biasa, maka Anda hanya perlu langsung menancapkannya saja pada perangkat yang akan digunakan tanpa perlu memikirkan daya yang dibutuhkan. Akan tetapi, hal berbeda untuk penggunaan headphones wireless. Perangkat ini membutuhkan daya baterai dalam penggunaannya.
- Penggunaan dari headset wireless ini, yakni dengan menggunakan bluetooth yang ada pada perangkat Anda. Maka dari itu, Anda juga perlu untuk memperhatikan versi bluetooth yang terdapat pada perangkat tersebut. Meskipun tetap bisa digunakan, namun jika versi bluetooth yang digunakan tidak sesuai, maka kinerja dari headphones tersebut tidak akan maksimal.
- Untuk masalah harga, sudah pasti banderol harga dari jenis headphones wireless ini relatif lebih mahal jika dibandingkan dengan harga headphones biasa. Meskipun terdapat produk headphones wireless yang memiliki harga murah, namun biasanya kualitasnya tidak akan sebagus headphones wireless pada umunya.
Cara Menggunakan Headset / Headphones Wireless
Setelah Anda mengetahui dan memahami beberapa hal mengenai kelebihan dan juga kekurangan dari penggunaan headset wireless ini, tentunya Anda sudah dapat memutuskan untuk menggunakan perangkat tersebut ataupun tidak.
Jika Anda hendak menggunakannya, maka Anda juga harus tahu caranya. Untuk itu, berikut ini cara untuk menggunakan headphones atau headset wireless.
- Langkah pertama, nyalakan headset atau headphones wireless Anda dengan menekan tombol On / Off yang sudah disediakan. Jika lampu LED pada perangkat tersebut sudah berkedip, maka itu tandanya headphones sudah menyala dan siap untuk digunakan.
- Setelah itu, Anda perlu mengaktifkan mode pairing. Untuk mengaktifkan mode tersebut, Anda dapat menekan lagi tombol On / Off selama beberapa detik sampai tampil kedipan LED warna biru atau merah, tergantung dengan merek headphones yang Anda gunakan.
- Ketika Anda sudah mengaktifkan mode pairing, maka Anda perlu menyalakan bluetooth pada perangkat smartphone yang digunakan. Anda dapat mengaktifkannya melalui menu Settings ataupun secara langsung dari menu utama.
- Setelah itu, tap pada opsi pindai perangkat. Hal ini dilakukan agar smartphone yang kamu gunakan dapat mendeteksi koneksi dari headset wireless tersebut. Untuk itu, pastikan bahwa nama koneksi dari headphones tersebut sudah ada pada pilihan koneksi yang tersedia.
- Jika opsi nama dari headphones wireless sudah muncul, maka Anda dapat langsung mengklik pada opsi tersebut. Kemudian tap pada opsi “Connect”. Jika muncul pertanyaan mengenai PIN, maka Anda dapat mengisi kode “0000” pada kolom yang tersedia.
- Headphones atau headset wireless sudah terkoneksi dengan smartphone dan sudah siap untuk digunakan. Anda sudah dapat mendengarkan musik, melakukan panggilan, ataupun berbagai kegiatan yang lain melalui headset atau headphones wireless tersebut.
Dengan menggunakan headset atau headphone wireless ini, tentunya akan membuat Anda lebih mudah untuk mendengarkan musik atau melakukan panggilan.
Namun hal yang perlu Anda perhatikan adalah daya dari headset tersebut. Pastikan dayanya terisi sebelum digunakan.
Rekomendasi:
- Cara Menyembunyikan Aplikasi di Android Pada era modern seperti saat ini, smartphone merupakan sebuah perangkat yang dibutuhkan oleh hampir setiap orang. Salah satu jenis smartphone yang kini banyak digunakan Android. Dengan samrtphone Android tersebut, Anda…
- Cara Melihat Product Key Windows 10 Terkadang Anda membutuhkan product key pada Windows 10 yang Anda gunakan untuk berbagai macam kepentingan. Akan tetapi, product ini tidak dapat diakses begitu saja karena merupakan salah satu identitas dari…
- Tas Laptop BodyPack Tas laptop adalah salah satu jenis aksesoris pelengkap laptop yang wajib Anda miliki. Tentu saja, fungsi tas laptop ini adalah untuk tempat laptop Anda saat harus membawanya kemana-mana. Ataupun tas…
- Cara Membuat Barcode Lokasi Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, maka kerap muncul berbagai hal praktis yang mulai dapat dilakukan. Salah satunya adalah pemberitahuan mengenai lokasi melalui undangan. Banyak yang mengatakan penggambaran denah dalam…
- Keyboard Wireless Dengan adanya perkembangan bidang teknologi dan informasi, tentunya akan berefek pada berbagai perangkat yang biasa Anda gunakan. Salah satu efek dari perkembangan ini, yakni berupa hilangnya penggunaan kabel pada berbagai…
- Windows 10 Education Dapat dikatakan sistem operasi yang banyak digunakan untuk saat ini adalah Microsoft Windows. Dalam generasi terbarunya yakni Windows 10, Microsoft juga memberikan beberapa versi yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan para…
- Harga LCD Proyektor LCD Proyektor merupakan sebuah perangkat yang membantu Anda dalam menampilkan sebuah video atau gambar dari laptop atau PC ke tembok atau layar agar gambar menjadi lebih besar. Tentunya perangkat ini,…
- CCTV Wireless Perkembangan teknologi yang semakin pesat seperti saat ini, tentunya mempengaruhi berbagai bidang dalam kehidupan sehari-hari. Hal ini tidak terkecuali dalam meningkatkan keamanan di lingkungan masyarakat. Pengaruh teknologi dalam bidang tersebut…
- Laptop Murah Berkualitas Dapat dikatakan bahwa laptop merupakan salah satu perangkat elektronik yang sangat dibutuhkan untuk saat ini. Harga dari laptop ini, tentunya juga tergantung dengan spek dan juga kualitas yang dibawa. Sebuah…
- Cara Mempercepat Koneksi Internet Koneksi internet yang cepat merupakan dambaan setiap orang. Sejak 2017, kecepatan internet Indonesia rata-rata telah mencapai 13,4 Mbps (fixed broadband) dan 9,94 Mbps untuk jaringan mobile. Kecenderungan ini membuktikan bahwa…
- Aplikasi Keluarga Sehat Kesehatan merupakan salah satu faktor paling penting di dalam kehidupan. Setiap orang tentunya menginingkan sebuah hidup yang sehat dan terbebas dari berbagai macam penyakit. Dengan adanya perkembangan teknologi seperti saat…
- Cara Cek Chipset Hardware Android Android adalah salah satu sistem operasi yang paling populer saat ini. Namun, banyak pengguna Android yang tidak tahu apa jenis chipset atau prosesor yang digunakan pada perangkat mereka. Padahal, mengetahui…
- Samsung Wireless Charger Seperti yang telah diketahui, bahwa Samsung merupakan salah satu produsen smartphone terbaik untuk saat ini. Untuk memenuhi kebutuhan para penggunanya, tentunya Samsung selalu melakukan pengembangan pada semua produknya. Salah satu…
- Nada Dering Mobile Legends Apakah Anda seorang pecinta Mobile Legends? Jika ya, Anda pasti mengenal betapa serunya bermain game ini dengan grafis yang memukau dan pertarungan yang intens. Namun, tahukah Anda bahwa Anda dapat…
- Cara Mengaktifkan Bluetooth di Laptop Perangkat pada laptop yang paling banyak digunakan oleh penggunanya yaitu bluetooth. Fitur inilah yang dapat menghubungkan perangkat yang dimilikinya dengan perangkat lain, baik itu laptop, smartphone, komputer maupun perangkat yang…
- Cara Login Wifi ID di Laptop Salah satu layanan yang ada di telepon yaitu Telkom yaitu menyediakan jaringan wi-fi id untuk mengakses internet hanya dengan melalui akses Point SSID saja. Dengan kehadiran wi-fi Id ini bisa…
- LCD iPhone 5 Seperti yang telah diketahui, bahwa iPhone 5 merupakan salah satu produk Apple yang memiliki banyak sekali pengguna di dunia. Hampir semua dari seri iPhone 5 tersebut laris di pasaran. Akan…
- Harga Modem Pada saat ini, internet merupakan salah satu kebutuhan yang wajib untuk dipenuhi, terutama bagi Anda yang memiliki kegiatan dengan mobilitas tinggi. Salah satu cara yang dapat Anda lakukan dalam menyediakan…
- Cara Download Buku di Google Book Di era digital saat ini, buku elektronik atau e-book telah menjadi pilihan populer bagi banyak orang untuk mengakses dan membaca berbagai jenis buku. Salah satu platform terkemuka yang menyediakan akses…
- Aplikasi Kasir Pada dasarnya aplikasi kasir atau yang lebih sering disebut dengan software POS, merupakan sebuah cash register bisnis. Sofware yang satu ini sering digunakan di kantor maupun lokasi bisnis yang terdapat…
- Cara Backup Data Android ke PC Untuk saat ini, sebuah ponsel pintar atau yang lebih sering disebut dengan smartphone tidak hanya memiliki fungsi layaknya ponsel biasa. Perangkat yang satu ini memungkinkan Anda untuk memutar dan mengoperasikan…
- Cara Membuat Aplikasi Excel Untuk Database Perlu untuk Anda ketahui, bahwa terdapat beberapa cara membuat aplikasi excel untuk database yang dapat dicoba. Yakni dengan menggunakan macro, VBA, ataupun tanpa keduanya. Tentunya ketiga cara tersebut memiliki tujuan…
- Download Aplikasi DANA Menghasilkan uang merupakan keinginan banyak orang di era digital saat ini. Dengan berkembangnya teknologi, semakin banyak cara untuk meraih penghasilan tambahan. Salah satu cara yang populer adalah melalui aplikasi penghasil…
- Cara Instal Windows 7 Bagi orang awam, instalasi sistem operasi seperti Windows mungkin terdengar menakutkan dan sulit. Nyatanya, Anda dapat mengikut cara instal Windows 7 dengan mudah lewat berbagai tutorial yang tersebar di internet.…
- Cara Agar USB Terbaca di Komputer Salam, Sobat Aksitekno! Pernahkah kamu mengalami masalah saat mencoba mengakses data yang tersimpan di USB di komputermu? USB (Universal Serial Bus) merupakan salah satu perangkat penyimpan data eksternal yang paling…
- Cara Cek Model iPhone iPhone telah menjadi salah satu smartphone yang sangat dicari dan digunakan oleh banyak orang. Ada banyak model dan tipe iPhone yang dikeluarkan oleh Apple. Namun, mungkin banyak orang yang belum…
- Aplikasi Membuat CV Dalam proses melamar pekerjaan, CV merupakan salah satu hal wajib yang tidak boleh disepelekan. Namun kini sudah tidak zaman lagi ketika Anda membuat CV yang hanya berwarna hitam putih saja.…
- Cara Membuka Hedging Forex Berinvestasi di pasar keuangan memang menguntungkan, tetapi juga memiliki risiko yang cukup tinggi. Tidak ada jaminan bahwa investasi yang sobat lakukan akan selalu menghasilkan keuntungan. Karenanya, sangat penting bagi Sobat…
- Laptop 2 Jutaan Laptop merupakan sebuah perangkat yang sangat dibutuhkan untuk saat ini. Selain menggantikan kegunaan dari komputer, laptop ini memiliki sifat yang fleksibel dan mudah dibawa ke mana saja. Jika Anda ingin…
- Printer Bluetooth Printer merupakan salah satu bagian dari sebuah perangkat komputer yang memiliki fungsi untuk mencetak suatu file dari dalam komputer. Perkembangan teknologi yang terjadi seperti saat ini, tentunya juga memberikan pengaruh…